--------------------------------------------

--------------------------------------------


Redaksi Warga Palem Asri menerima tulisan, berita dan artikel dari para warga Palem Asri dan sekitar, silakan hubungi Facebook kami, click di link berikut FB Paguyuban Palem Asri

Kamis, 17 Mei 2012

Sudah Punya Sekretaris Pengurus

Perumahan Palem Asri, terbilang perumahan yang baru, jumlah rumah yang dibangun sebanyak 84 rumah type 22/60. Warga yang sudah menempati saat ini berjumlah 30 Kepala Keluarga (KK) atau sekitar 35 % dari total rumah yang sudah ada.

Saat perumahan ini mulai berpenghuni, maka timbullah gagasan untuk membuat pengurus yang dikomandoin seorang koordinator. Tujuannya adalah untuk mengatur segala keperluan dan menampung keluhar warga penghuni. Dedengkot pengurus ini terdiri dari Sumardi (Koordinator), Andy Joe (Wakil), Gatot Vicky (Bendahara) dan Dono Nurcahyo sebagai Humas.

Selama kurang lebih 9 bulan, mereka bekerja keras demi kenyamanan warga, namun sayang mereka belum mempunyai seorang sekretaris. Nah, pada saat rapat warga di kediaman pak Rudy (Blok B-1) disepaktilah mengangkat seorang sekretaris, yakni Haris Semiawan (E-1).

Mudah-mudahan dengan adanya tenaga baru, bisa menimbulkan semangat baru dan kebersamaan yang semakin kokoh dan kompak...amin

Pengasuh Blog
SHARE
Redaksi Warga Palem Asri menerima tulisan, berita dan artikel dari para warga Palem Asri dan sekitar, silakan hubungi Facebook kami, click di link berikut FB Paguyuban Palem Asri

Designed By Paguyuban Warga Palem Asri